Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2018

Term Of Service (TOS)

Padameulan adalah blog pribadi yang bertujuan untuk membantu para pembaca dalam mencari referensi dan pengetahuan seputar Persiapan Kerja, Tips Kerja, English Words, English Grammer, Tenses.  Dimohon kepada para pembaca dan pengunjung blog Padameulan untuk memperhatikan aturan - aturan layanan yang telah dibuat dengan perinciannya di bawah ini : Setuju untuk tidak menulis/mengetik/melakukan komentar SPAM, yang mana aturan ini dibuat untuk menjaga keamanan dan kenyamanan dari blog Padameulan. Setuju untuk menulis/mengetik/melakukan komentar yang baik dan sopan serta sesuai dengan topik pembahasan dan tidak menyinggung pihak tertentu dan dengan maksud apapun Untuk menghargai usaha dan keaslian dari konten artikel, maka pengunjung atau pembaca setuju untuk tidak menulis/mengetik/melakukan Copy Paste (CoPas) tanpa seijin Admin atau Penulis Padameulan Gambar dan referensi diambil secara bebas di internet, walaupun ada yang diambil dari situs lain maka penulis dengan penuh tanggu

Sitemap

Contoh Surat Lamaran Kerja Terbaru dan Cara Menulisnya

Gambar
Surat Lamaran Kerja (Application Letter) - .  Hari ini kita akan membahas tentang Bagaimana menulis Surat Lamaran Kerja dan  Contohnya. Lets check it out !. Cara membuat Surat Lamaran Kerja  Seperti yang kita tahu bersama bahwa surat lamaran kerjaadalah dokumen wajib yang harus kita lampirkan, jika akan melamar sebuah pekerjaan. Namun, masih banyak diantara kita yang masih belum tahu, gimana sih surat lamaran yang bisa membuat HRD langsung ‘tetarik’ dengan kita ?. Baca Juga, Cara Membuat CV atau Daftar Riwayat Hidup Contoh Surat Lamaran Kerja Bahasa Inggris Download CV Bahasa Inggris Yang perlu kita perhatikan ketika akan membuat surat lamaran pekerjaan adalah, 1. Pelamar bukan hanya kita, jadi kita harus membuat surat lamaran yang menarik, 2. Waktu HRD tidak hanya untuk membaca surat lamaran kita, tetapi juga surat lamaran pelamar lain, sehingga surat lamaran kita harus singkat, jelas, dan padat, 3. Bahasa yang sopan dan menarik Kalau kita rangkum dari

Tes Wawancara Kerja - Cara Lulus Interview dan Contoh Pertanyaan dan Jawabannya Bagi Pemula

Gambar
Mungkin sekarang Reader sudah lulus SMK/ SMA atau bahwak Perguruan Tinggi dan sedang mencari pertanyaan interview dan jawabannya untuk Fresh Graduate SMK / SMA, atau Perguruan Tinggi, dibawah ini akan dijelaskan tentang secara detail tentang pertanyaan wawancara kerja untuk pemula dan bagaimana kita menjawabnya. So, Lets Check it Out !. Baca Juga Contoh Surat Lamaran Kerja Cara Membuat CV atau Daftar Riwayat Hidup Contoh Soal Psikotes Kerja dan Cara mengerjakannya  Tips Lulus Medical Check Up (Tes Kesehatan) Apa sih Interview Kerja ? Interview atau wawancara kerja adalah salah satu tes yang diberikan oleh perusahaan kepada calon karyawan yang bertujuan untuk mengetahui secara lisan seberapa pantas atau cocok posisi yang tersedia di perusahaan dengan kemampuan atau skill para calon karyawan. Yang mewawancarai kita biasanya divisi HRD atau personalia. Kapan Interview Kerja Berlangsung ? Wawancara kerja dilakukan setel

Hal - Hal Yang Harus Dipersiapkan Sebelum Wawancara Kerja - Tips Interview

Gambar
Hal Yang Harus Dipersiapkan Sebelum Wawancara Kerja adalah topik yanag akan Ruslan share. Topik ini sengaja dipilih untuk Reader yang sedang bingung mencari referensi tentang persiapan yang harus dilakukan sebelum interview atau wawancara kerja. Semoga bermanfaat dan selamat membaca. Baca juga, Cara membuat Surat Lamaran Kerja  Cara Membuat Daftar Riwayat Hidup Psikotes Kerja Untuk Melakukan Wawancara Kita Perlu Menyusun Strategi Wawancara kerja adalah tahapan ketiga dari serangkaian tes penerimaan karyawan baru. Seperti halnya perang, wawancara pun harus menggunakan strategi supaya bisa lulus. Wawancara kerja sangat penting bagi perusahaan untuk mengetahui secara face to face atau tatap muka seberapa pantas skill calon karyawan yang melamar dengan  jabatan yang tersedia di perusahaan. Kita sebagai calon karyawan harus mempersipakan diri dengan matang untuk menghadapi tes ini. Terutama kemampuan komunikasi verba. Hal - Hal Yang Harus Dipelajari Seb

Penipuan Berkedok Lowongan Pekerjaan Yang Wajib Kamu Tahu

Gambar
Welcome back. Ruslan akan share Penipuan Berkedok Lowongan Pekerjaan Yang Wajib Diketahui.. Nah, Ruslan harap artikel ini bisa membantu Readers dalam mengetahui motif – motif penipuan yang mengatas namakan lowongan pekerjaan. Lets check it out ! Baca juga, Cara Agar Hidup Lebih Produktif Cara Berbicara di Depan Umum Agar Tidak Grogi  Kelebihan Kerja di Jakarta Cerita Penipuan Lowongan Kerja Banyaknya jumlah angkatan kerja yang belum mendapatkan pekerjaan, telah menjadi ‘lahan empuk’ bagi sebagian oknum penipu yang memanfaatkan kondisi ini untuk meraih keuntungan dari kebohongan.Oleh karena itu, kita harus waspada. Alangkah baiknya kita mencari informasi dulu tentang perusahaan penyedia lapangan pekerjaan tersebut. Di era modern seperti sekarang ini, sudah banyak perusahaan-perusahaan yang mempunyai website nya sendiri. Mereka menjelaskan seperti apa perusahaan itu, bergerak di bidang apa, produk yang dijual, bahkan sampai lowongan pekerjaan mereka posting di website

Tentang Blog Ini

Salam sejahtera untuk kita semua. Semoga tuhan yang maha kuasa memberikan kesehatan dan umur yang panjang kepada kita semua. Selamat datang di blog ini. Latar belakang pembuatan blog ini karena semakin banyaknya kebutuhan akan informasi seputar persiapan dalam tes masuk kerja. Blog ini hadir sebagai jawaban dari permasalahan tersebut. Blog ini membahas tentang bagaimana kita mempersiapkan diri dan bagaimana membuat berkas lamaran pekerjaan yang baik dan benar. Selain itu juga, Blog ini membahas tentang english for worker, yang dimana pembahasannnya mencakup grammar, tenses, percakapan, dan lain - lain. Seperti yang kita tahu bersama bahwa, Bahasa Inggris telah menjadi basic skill yang harus dimiliki setiap karyawan, paling tidak Bahasa Inggris Passive. Pengalaman di dunia usaha dan industri, diskusi dengan HRD perusahaan, referensi buku, dan beberapa kali melakukan tes masuk kerja, menjadi materi pokok bahasan di Blog ini. Banyak informasi yang harus kita ketahui tentang

Kontak Penulis

Silahkan klik pada tautan untuk menghubungi dan bertanya seputar artikel